HASIL SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT PADA KECAMATAN BANJARMASIN UTARA DAN KELURAHAN SE KECAMATAN BANJARMASIN UTARA TAHUN 2020 - Kecamatan Banjarmasin Utara

TERBARU



Kamis, 04 Maret 2021

HASIL SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT PADA KECAMATAN BANJARMASIN UTARA DAN KELURAHAN SE KECAMATAN BANJARMASIN UTARA TAHUN 2020


Survey Kepuasan Masyarakat adalah salah satu upaya yang dilakukan Pemerintah Kota Banjarmasin dalam rangka mengetahui dan mengukur tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan publik yang telah dilakukan selama tahun 2020.

Berikut ini adalah Hasil Survey Kepuasan Masyarakat pada Kecamatan Banjarmasin Utara dan Kelurahan se-Kecamatan Banjarmasin Utara Tahun 2020 yang merupakan hasil kerjasama Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kota Banjarmasin dengan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Indonesia (STIMI) Banjarmasin.

Hasil Surey Kepuasan Masyarakat ini diharapkan dapat menjadi acuan bagi Kecamatan Banjarmasin Utara untuk terus berusaha mempertahankan dan meningkatkan kualitas pelayanan publik sekaligus menyusun rencana aksi pada indikator yang masih kurang baik.

Penilaian Pelayanan Kecamatan Banjarmasin Utara

No.

Unsur Pelayanan

Nilai

1

Persyaratan Pelayanan

0.444

2

Prosedur Pelayanan

0.444

3

Kecapatan Waktu

0.437

4

Biay/Tarif

0.444

5

Produk/Standar Pelayanan

0.444

6

Kompetensi Petugas

0.444

7

Perilaku Petugas

0.444

8

Penangan, Pengaduan

0.414

9

Kualitas Sarana dan Prasarana

0.444

Tertimbang/Unsur

3.959

Nilai IKM

98.98

Nilai Mutu Pelayanan

A ( Sangat Baik )

Data diolah, Tahun 2020

Penilaian Pelayanan Lingkup Kelurahan se Kecamatan Banjarmasin Utara

No.

Kelurahan

Nilai IKM

Nilai Mutu Pelayanan

1

Kelurahan Alalak Tengah

83.81

B ( Baik )

2

Kelurahan Alalak Utara

94.35

A ( Sangat Baik )

3

Kelurahan Alalak Selatan

93.43

A ( Sangat Baik )

4

Kelurahan Sungai Jingah

82.33

B ( Baik )

5

Kelurahan Sungai Miai

81.77

B ( Baik )

6

Kelurahan Sungai Andai

97.68

A ( Sangat Baik )

7

Kelurahan Surgi Mufti

88.99

A ( Sangat Baik )

8

Kelurahan Pangeran

96.39

A ( Sangat Baik )

9

Kelurahan Kuin Utara

83.81

B ( Baik )

10

Kelurahan AKT

74.93

C ( Kurang Baik )

Data diolah, Tahun 2020

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar